TUGAS PKK
menyusun rencana kerja PKK Desa/Kelurahan, sesuai dengan basil Rakerda Kabupaten/Kota;
melaksanakan kegiatan sesuai jadwal yang disepakati;
menyuluh dan menggerakkan kelompok-kelompok PKK Dusun/Lingkungan, RW, RT dan dasa wisma agar dapat mewujudkan kegiatan-kegiatan yang telah disusun dan disepakati;
menggali, menggerakan dan mengembangkan potensi masyarakat, khususnya keluarga untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga sesuai dengan kebijaksanaan yang telah ditetapkan;
melaksanakan kegiatan penyuluhan kepada keluarga-keluarga yang ...
Lembaga Kemasyarakatan Desa (LKMD) adalah salah satu lembaga kemasyaratan yang berada di desa.
TUGAS LKMD
menyusun rencana pembangunan secara partisipatif,
menggerakkan swadaya gotong royong masyarakat,
melaksanakan dan
mengendalikan pembangunan.
FUNGSI LKMD
penampungan dan penyaluran aspirasi masyarakat dalam pembangunan;
penanaman dan pemupukan rasa persatuan dan kesatuan masyarakat dalam kerangka memperkokoh Negara Kesatuan Republik Indonesia;
peningkatan kualitas dan percepatan pelayanan pemerintah kepada masyarakat;
penyusunan rencana, pelaksanaan, ...
Potensi Desa
Desa Suruh memiliki potensi yang banyak untuk dapat dikembangkan, antara lain :
Desa Suruh tergolong desa Pertanian dan Peternakan.
Desa Suruh mempunyai TPST sendiri
Mempunyai Produk Unggulan dari Daun Suruh yang di olah oleh ibu-ibu PKK Desa Suruh
Dari lomba SBH tercipta kampung Hijau warna warni
Desa Suruh mempunyai Sungai yang bersih dan taman di sepanjang sungai di kelola oleh lingkungan RT masing-masing
Sumber Daya Manusia yang cukup tersedia dan mumpuni.
Semangat gotong-royong, musyawarah, dan kerjasama yang baik.
Komunikasi ...